Selasa, 02 September 2014

Memperbaiki file BOOT.INI Windows XP

Pernahkah Anda Mengalami Kasus Seperti ini pada Windows XP ?
"windows XP setup cannot run under safe mode. setup will restart now"

Eits jangan langsung diinstal ulang dulu, karena disini saya akan memberikan tutorial cara memperbaiki-nya.
Pertama saya aka menjelaskan apa itu file "BOOT.INI"

File BOOT.INI adalah sebuah hidden system file Windows XP. File ini digunakan untuk meng-identifikasi letak Windows XP ter-instal. Memuat informasi tentang folder apa, pada partisi apa, dan harddisk mana yang merupakan tempat Windows XP terinstal dalam satu sistem komputer.

Isi file Boot.ini pada Windows XP
Berikut adalah isi (bentuk) file Boot.ini yang valid, berupa text-file :
[boot loader]
timeout=30
default=multi(0)disk(0)rdisk(0)partition(1)\WINDOWS
[operating systems]
multi(0)disk(0)rdisk(0)partition(1)\WINDOWS="Microsoft Windows XP Professional" /noexecute=optin /fastdetect

Senin, 24 Maret 2014

Macam-Macam BSOD ! dan cara menanggulanginya !

Sekedar mengangkat dari web, bermaksud agar dapat lebih banyak pembaca memahami masalah tentang BSOD ( Blue Screen Of Death ! ).


Stop 0x0000000A or IRQL_NOT_LESS_OR_EQUAL


The Stop 0xA message indicates that a kernel-mode process or driver attempted to access a memory location to which it did not have permission, or at a kernel interrupt request level (IRQL) that was too high. A kernel-mode process can access only other processes that have an IRQL lower than, or equal to, its own. This Stop message is typically due to faulty or incompatible hardware or software.

Possible Resolutions: